Download Pangu8 - Jailbreak iOS 8 untuk Windows ( Mac ? ) | Catatan si Koboi

Download Pangu8 - Jailbreak iOS 8 untuk Windows ( Mac ? )

Apple telah merilis iOS 8 beberapa bulan kemarin, beberapa orang berupaya untuk menaikkan versi iOS mereka, ternyata Jailbreak masih sangat diharapkan bagi pengguna yang sudah menaikkan versi iOS terbaru mereka.



Berikut link Download Pangu8 untuk Windows menurut situs Pangu8, Mac belum belum tersedia, tapi dibawah disertakan untuk perangkat Mac :
  1. Pangu v 1.0.1 untuk Windows
  2. Pangu v 1.1 untuk Mac
Menurut situs Pangu8 perangkat yang kompatibel dengan iOS 8:
  • iPhone 6, iPhone 6 Plus, iPhone 5s, iPhone 5c, iPhone 5 dan iPhone 4s
  • iPad 2 Air, iPad 4, iPad 3, iPad 2
  • iPad mini 3, iPad mini 2, 1st gen iPad mini
  • iPod touch generasi ke-5




Catatan Khusus :
1. Mengapa Cydia tidak bisa bekerja ?
Karena banyak perubahan didalam sistem iOS 8 , Cydia bekerja dan bergantung pada substrate yang belum bisa berjalan untuk iOS8. Jadi menurut Pangu, telah disediakan dalam versi 1.0 jailbreak bagi pengembang saja, karena pengembang perlu metode dasar seperti SSH, Cydia memerlukan pengembang lainnya untuk dapat memodifikasi kode mereka untuk iOS8. Ketika Cydia selesai dan bisa menyesuaikan untuk kompabilitas iOS 8, integrasi yang menurut Pangu tulis, mereka akan merilis update ke Cydia. Jadi Pangu akan benar - benar bisa bekerja untuk iOS8 dan siap untuk versi berikutnya 

2. Segeralah jailbreak dari sekarang

Kita tidak tahu Kapan Apple akan menutup celah untuk verifikasi iOS 8 seperti yang
sebelum-sebelumnya. Sehingga Anda dapat jailbreak sekarang juga, dan Cydia akan
menyelesaikan untuk kompabilitas dari Cydia Substrate

Namun Saurik mendapatkan email, untuk segera memperbarui Cydia Substrate yang kompatibel untuk jailbreka iOS 8, berikut petikkannya :



Need for Help :
1. Restore iPhone melalui iTunes
Backup data-data dahulu yang anda anggap penting, karena untuk menghindari hilangnya data atau hal-hal yang tidak diinginkan pada saat menjalankan jailbreak, meskipun Pangu langsung bisa dijalakan untuk Jailbreak. Sebelum melakukan jailbreak, silahkan Matikan Passcode ( jika ada ) dan matikan fitur "find my iPhone" iCloud.

2. Update iOS via OTA tidak disarankan untuk jailbreak
OTA atau Over The Air, yaitu update sistem langsung dari perangkat iPhone anda tanpa melalui proses dengan iTunes pada perangkat Windows dan Mac, akan gagal untuk jailbreak, jadi jika anda menaikkan iOS terbaru silahkan restore dengan menggunakan iTunes pada perangkat Windows dan Mac.

3. Pastikan ada ruang kapasitas untuk melakukan Jailbreak
Hal ini karena prosedur jailbreak ke direktori sistem.

4. Apakah masih bisa menggunakan afc2?
Afc2 atau Apple File Conduit adalah dan berguna untuk membaca root directory secara read maupun write
Karena Apple telah membuat banyak penyesuaian pada sistem pada iOS 8, fitur afc2 plug-in belum bisa digunakan.

5. Jangan menghapus dan menonaktifkan layanan com.Apple.mobile.softwareupdated.plist

6. Hubungkan iPhone dengan Komputer
7. Hilangkan centang pada kotak "PP" dan kemudian klik pada tombol biru Jailbreak.
8. Tunggu beberapa saat karena perangkat Anda untuk reboot beberapa kali. Seluruh proses ini sekitar 5-10 menit.

9. Setelah proses jailbreak selesai, Anda akan melihat Pangu app pada perangkat Anda. Ini tandanya anda telah berhasil melakukan jailbreak. Meskipun tidak ada Cydia, Anda dapat menginstal OpenSSH, dan beberapa alat-alat lain untuk kostumisasi dengan sistem file jailbreak pada iOS anda. Mudah-mudahan, Cydia akan tersedia melalui aplikasi ini juga nantinya.

10. Gagal saat Jailbreak
Silakan Aktifkan modus pesawat dan matikan Wifi, kemudian mencoba untuk jailbreak lagi, jika masih gagal, silakan reboot iPhone Anda dan coba lagi.

Sumber : Pangu8


0 komentar:

Post a Comment

Mau komentar ? udah gak usah, postingannya kurang seru.....