Tips menghilangkan Transparent Blur pada iOS 7 | Catatan si Koboi

Tips menghilangkan Transparent Blur pada iOS 7


Tips menghilangkan Blur Efect atau Tranparansi dapat juga sedikit menghemat daya baterai meskipun beberapa persen saja, namun bisa sangat optimal.



Sebelum membandingkan silahkan Gulir Push Notification atau Control Center jika sudah silahkan anda buka : Setting / General / Accessibility / Increase Contrast

Hidupkan panel dalam keadaan ON, selanjutnya silahkan anda bandingkan interface sebelumnya.

Akan tetapi jika menurut anda beberapa tema widget bawaan dari iOS 7 ini lebih suka yang Blur jangan diganti, namun bila kurang berguna anda dapat memanfaatkan fitur ini.

Semoga bermanfaat.29

0 komentar:

Post a Comment

Mau komentar ? udah gak usah, postingannya kurang seru.....